Abstrak
Stimulasi adalah perangsangan yang datangnya dari lingkungan di luar individu anak anak yang lebih banyak mendapat stimulasi cenderung lebih cepat berkembang, stimulasi juga berfungsi sebagai penguat, memberikan stimulasi yang berulang dan terus menerus pada setiap aspek perkembangan anak berarti telah memberikan kesempatan pada anak untuk tumbuh dan berkembang secara optimal. Penelitian ini merupakan eksperimen semu pada populasi bayi Suku Bajo usia 6-12 bulan, total sampel berjumlah 48 responden. Terdapat hubungan antara stimulasi dengan tumbuh kembang bayi Suku Bajo usia 6-12.